Final Projects
Ronny Stefan Adichandra

Ronny Stefan Adichandra

Ronny Stefan Adichandra
Title Perpustakaan Umum Dengan Pendekatan Pencahayaan Buatan Di Jakarta Pusat
Description Generasi Milenial kedepanya mengisi seluruh instansi mulai dari ekonomi,politik  bahkan pendidikan, Generasi milenial memiliki karakteristik  yang menunjukan bahwa generasi milenial mempunyai karakteristik yang lebih modern seiring perkembangan teknologi komunikasi dan informasi , Generasi Milenial mempunyai harga diri tinggi serta percaya diri generasi milenial memiliki tingkat kepedulian yang tinggi terhadap pendidikan, Hal tersebut berdampak terhadap perpustakaan pada era generasi milenial, pendidikan sangatlah penting dengan adanya pradigma lama terhadap perpustakaan yang mempunyai kesan tidak modern, Oleh karna itu perpustakaan kedepanya didesain dengan sedemikian rupa dan lebih efisien mulai dari kenyamanan secara visual, kenyamanan secara visual sangatlah penting bagi pengguna karena kenyamanan visual dapat berdampak bagi psikologi si pengguna mulai dari pencahayaan penggunaan elemen dan komponen pada interior dapat menimbulkan efek psikologi tersendiri sehingga pentingnya merancang sebuah ruangan dengan kenyamanan visual yang sesuai, penerapan aspek aspek pencahayaan terdiri dari tiga aspek penting dalam pencahayaan yaitu intensitas, warna, tekstur yang akan di terapkan pada Perpustakaan yang berlokasi di Jakarta Pusat sebagai sarana pendidikan.