Final Projects
Alfianita Virgizky Oeza

Alfianita Virgizky Oeza

Alfianita Virgizky Oeza
Title Pasar Rakyat dengan Aksesibilitas bagi Penyandang Disabilitas di Jakarta Barat
Description Penelitian menjelaskan tentang kondisi terkini pasar rakyat di daerah Jakarta Barat terkait dengan aksesibilitas bagi penyandang disabilitas, identifikasi permasalahan terkait aspek aksesibilitas yang belum terpenuhi akan menjadi pertimbangan dalam perancangan pasar rakyat dengan pendekatan Rute Aksesibel. Penelitian menggunakan metode kualitatif. Data analisis didapatkan dengan observasi dan dokumentasi beberapa pasar rakyat yang berada di Jakarta Barat. Hasil penelitian berupa data mengenai kondisi terkait aspek aksesibilitas pada beberapa pasar rakyat di Jakarta Barat dan konsep perencanaan serta perancangan pasar rakyat yang aksesibel.